Merdeka.com – Tak bisa dimungkiri, saat ini kita hidup di era media sosial. Semua kegiatan masyarakat mereka abadikan sendiri di platform-platform seperti Instagram dan Facebook.
Hal ini tentu membuat kita bisa terkoneksi ke banyak teman, kolega, ataupun kawan lama. Atensi terhadap kehidupan seseorang pun makin kencang terjadi. Kekurangannya, tentu privasi kita jadi kurang terjaga karena kemudahan akses terhadap apapun yang kita posting.
Meski demikian, masih ada cara untuk kita tetap menjaga privasi kita dan membagi apa yang ingin kita bagi untuk orang-orang yang kita mau saja. Platform yang mungkin bisa menjaga privasi dengan baik adalah Instagram. Feed dan Story Instagram Anda pun bisa aman asal Anda bisa menyetelnya dengan baik.
Berikut deretan cara untuk membatasi orang lain mengintip feed atau Instagram Story Anda, seperti dilansir dari Guiding Tech.
Jika Anda khawatir akan ada akun yang scroll feed Anda dan menemukan posting lawas Anda, ternyata Instagram punya cara untuk mengarsipkannya.
Untuk menyembunyikannya, ketuk tombol tiga titik dan pilih opsi Archive. Foto akan langsung menghilang dari profil Anda. Kapanpun Anda membutuhkannya kembali, buka profil Anda dan pilih tombol Archive di kanan atas setelah memilih Archive Post, seluruh koleksi Archive Anda akan muncul.
Untuk menampilkannya lagi ke Feed, Anda tinggal mengetuk gambar dan memilih opsi Show on Profile.
Fitur last seen memang ada di Instagram dan memang tak berhubungan dengan Story dan Feed. Fitur ini hanya ada di DM. Namun follower Anda yang cukup obsesif mungkin akan memeriksa juga last seen ini untuk mengetahui kapan terakhir kali Anda aktif.
Untuk menyembunyikan last seen atau activity status ini, buka profil Anda dan ketuk menu tiga titik di sudut kanan atas. Buka Settings, pilih Privacy and Security, lalu Activity Status, dan matikan opsi tersebut.
Jika Anda ingin benar-benar hilang dari seseorang tanpa bisa diakses Story maupun Feed, secara sederhana Anda bisa memblokirnya.
Untuk memblokir sebuah akun, Anda hanya tinggal mengetuk tombol tiga titik dan menekan block.
Terkadang jika Anda tak ingin segala posting Anda di Instagram jadi konsumsi orang banyak, memprivat akun adalah jawaban terakhir. Dengan ini, Anda bisa secara selektif memilih siapa yang melihat dan mengomentari foto, video, dan Story Anda.
Untuk membuat profil Anda privat, buka Settings, lalu Provacy and Security, Account Privacy, dan klik untuk menyalakannya.
Baca juga:
Cara Memiliki Dua Akun WhatsApp Dalam Satu HP
Cara Menyimpan Story di WhatsApp Tanpa Applikasi Tambahan
Ini Cara Bikin Watermark Foto Lewat Smartphone, Gratis!
Ini Cara Posting Dari Facebook dan Instagram Secara Bersamaan
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami
Terdaftar Jadi Penerima BSU tapi Uang Rp600.000 Belum Masuk Rekening, Cek Cara Ini
Trunojoyo Tegaskan Hasil Sidang Banding Ferdy Sambo Bersifat Final, Tidak Ada PK
Siap-Siap, Pembelian Solar Juga Bakal Dibatasi
Sejarah Asal Mula Lahirnya Hacker, Mengapa Dicap Aksi Kejahatan?
70 Persen Pengguna Twitter di Indonesia Doyan Konsumsi Video
Waspada, Sektor Energi di Indonesia Masih Dihantui Serangan Siber
Resmi Diakuisisi, Astra dan WeLab Akan Ubah Bank Jasa Jakarta Jadi Bank Digital
Efisiensi Bisnis, Shopee PHK Karyawan
Sejarah Asal Mula Lahirnya Hacker, Mengapa Dicap Aksi Kejahatan?
Menteri Digital Jepang Ungkap Penggunaan Floppy Disk di Negaranya Masih Digemari
Segera Update Samsung Lipatmu ke One UI 4.1.1, Fitur Terbaru Udah Menunggu!
Ribuan Pendaftar di Startup Studio Batch 5 Makin Beragam
Pengurus Baru IA ITB Jakarta Siap Berkontribusi bagi Pembangunan Smart City Jakarta
metaNesia Suguhkan Pengalaman Metaverse di Fruit Tea World Festival 2022
Tips agar Anak Terhindar dari Kecanduan Gadget
Vivo V25 Mulai Dipasarkan di Indonesia Harga Rp 5 Jutaan
Dibutuhkan Kolaborasi Dorong UMKM Manfaatkan Platform Digital
Menkominfo soal Ganti Nomor Ponsel AS: Aktivitas Tetap Pakai SIM Card Indonesia
Pesan Haru Istri Antar Suami Dinas ke Afrika Tengah, Brigjen Polri Sampai Terharu
Tangan Diborgol, Polisi Pemukul PM TNI Menangis Sesengukan Ending-nya Gila
Anggota Polisi Tega Pukuli Perempuan Paruh Baya, Tak Terlihat Belas Kasihan
Momen Jenderal Bintang Dua Polri Ikut 'Ngerock', Tak Mau Kalah Keren Pakai Kacamata
VIDEO: Mantan Panglima TNI Gatot Dukung Kapolri Bersihkan Geng Sambo di Kepolisian
VIDEO: Kapolri Tak Gentar Lawan Kakak Asuh Pembela Ferdy Sambo di Kasus Brigadir J
VIDEO: Banding Ditolak, Ferdy Sambo Resmi Dipecat dari Polri
Ketua & Anggota Sidang Komisi Sepakat Tolak Banding Ferdy Sambo
Putri Candrawathi Belum Ditahan, Penasihat Kapolri: Ada Rumah Tahanan di Mako Brimob
Ini 5 Jenderal Polri yang Tolak Banding Pemecatan Irjen Ferdy Sambo
Polri Pastikan Tak Ada Seremonial Pemecatan Ferdy Sambo Pascabanding Ditolak
Trunojoyo Tegaskan Hasil Sidang Banding Ferdy Sambo Bersifat Final, Tidak Ada PK
Permohonan Banding Ferdy Sambo Ditolak, Tetap Dipecat dari Polri
Kata Polri soal Jet Pribadi yang Dipakai Brigjen Hendra ke Rumah Brigadir J
VIDEO: Mantan Panglima TNI Gatot Dukung Kapolri Bersihkan Geng Sambo di Kepolisian
VIDEO: Kapolri Tak Gentar Lawan Kakak Asuh Pembela Ferdy Sambo di Kasus Brigadir J
VIDEO: Banding Ditolak, Ferdy Sambo Resmi Dipecat dari Polri
Ketua & Anggota Sidang Komisi Sepakat Tolak Banding Ferdy Sambo
Polri Pastikan Tak Ada Seremonial Pemecatan Ferdy Sambo Pascabanding Ditolak
Polri Umumkan Sidang Banding Ferdy Sambo Siang Ini, Ditolak atau Diterima?
Barisan Jenderal Polisi Pimpin Sidang Banding Ferdy Sambo
Satgas: Vaksinasi Monkeypox Diprioritaskan untuk Nakes
Pecinta Kucing & Anjing Bisa Dapat Vaksin Rabies Gratis, Cek Syarat dan Lokasinya
BRI Liga 1: Dukungan Bobotoh Bikin Asisten Pelatih Asing Persib Merinding
Teco Tuntut Skuad Bali United Bekerja Keras dan Konsisten Demi Pertahankan Gelar BRI Liga 1
Advertisement
Advertisement
Menguak Sosok Perempuan Misterius di Lingkaran Kim Jong Un yang Jadi Buah Bibir
Makna Serangan AHY Jelang 2024
Saat Prajurit TNI Tersengat Ucapan Politikus Senayan
Danang Rizky
Urgensi Perma No 1 Tahun 2020 Sebagai Solusi Disparitas Putusan Tipikor
Akhmad Najibul Khairi
Buku, Peradaban Islam yang Hilang
Gracia Josaphat Jobel Mambrasar ST., M.Sc., MBA
Generasi Muda Papua Membangun Indonesia