Merdeka.com – Seorang warga negara (WN) Rusia, IZ (40) ditangkap Polsek Denpasar Selatan, Bali. Dia kedapatan memiliki 17 paket ganja.
Kapolsek Denpasar Selatan Kompol Made Teja Dwi Pramana membenarkan penangkapan WN Rusia itu. “Iya benar, kita amankan dan masih dilakukan pengembangan,” kata Kompol Made Teja saat dihubungi Senin (20/2).
IZ ditangkap di kawasan Pantai Matahari Terbit, Sanur, Denpasar Selatan, pada Minggu (19/2) kemarin. Barang bukti yang diamankan sebanyak 17 paket ganja dan saat ini masih ditimbang dan dilakukan pengembangan.
“Iya kemarin ditangkap di daerah Matahari Terbit, satu orang saja. Nanti kita rilis pastinya,” ujarnya.
Berdasarkan informasi dihimpun, WN Rusia itu diduga sudah tiga tahun berada di Bali. Dia diduga mendapatkan ganja itu dari sesama bule untuk diedarkan. [yan]
Baca juga:
Miliki Hasis dan Ganja, Bule Slovakia Diringkus Polisi di Bali
Jadi Ojol dan Overstay 6 Tahun, Warga Malaysia Ditangkap Petugas Imigrasi saat Nyabu
Jual 160 Kg Ganja di Roma, Buronan Interpol Ditangkap Petugas Imigrasi Ngurah Rai
Buronan Kasus Penyelundupan 179 Kg Sabu Ditangkap di Malaysia
Dapur Produksi Sabu di Apartemen Casa Grande Casablanca Dikelola Sindikat WN Iran
Ingatlah untuk menjaga komentar tetap hormat dan mengikuti pedoman komunitas kami
Begini Cara Kantongi STR Dokter Disebut Menkes Telan Biaya Rp6 Juta
Viral Pegawai Bea Cukai Maki-Maki Netizen, Begini Respons Stafsus Sri Mulyani
Demokrat: Cawapres Sudah di Tangan Anies Baswedan
Azas Tigor Nainggolan Jadi Komisaris PT LRT Jakarta
PDIP sebut Puan Bertemu Jokowi Bahas Pemilu 2024 dan Koalisi Parpol
Ketum PBNU Tak Masalah Timnas U-20 Israel Datang ke Indonesia, Ini Alasannya
Demokrat: Cawapres Sudah di Tangan Anies Baswedan
Program Taksi Alsintan Dorong Kemandirian Petani dan Mekanisasi Pertanian
Seorang Ibu Rumah Tangga di Maluku Diperkosa Pria 30 Tahun hingga Meninggal
Polemik Kehadiran Timnas Israel di Piala Dunia U-20, Ini Sikap Gubernur Sumsel
Terbang ke Palembang, Polisi Tangkap Pelaku Penusukkan di Tanah Abang
Bertemu Jokowi, Puan Maharani Bahas Dinamika Politik Hingga Koalisi Pemilu 2024
Kasad Dudung Pimpin Sertijab, Pangdam Jaya Resmi Dijabat Mayjen TNI Mohamad Hasan
Polisi Ubrak-abrik Perang Sarung di Kota Tangerang, Sembilan Pelaku Diperiksa
4.700 Personel Gabungan Kawal Laga PSIS Vs Persebaya di Semarang
Ketum PBNU Saran Buka Puasa Bersama Diganti Berbagi ke Fakir Miskin usai Tarawih
VIDEO: Heboh, Istri Kabareskrim Polri Pamer Kekayaan dan Gaya Hedon di Medsos
Bareskrim Selidiki Dugaan Pencemaran Nama Baik Aspri Wamenkumham oleh Ketua IPW
Anggota Kepolisian Pengguna Narkoba di Taput Ditangkap, Terancam 12 Tahun Penjara
Perwira Polisi Kini Bertongkat Usai Kecelakaan Helikopter, Ini Momen saat ke Kantor
Sepucuk Surat Ferdy Sambo & Putri untuk Si Bungsu yang Ultah, Ada Pesan Haru
Putra Bungsunya Ulang Tahun, Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi Tulis Pesan Haru
VIDEO: Mahfud Duga Sambo Tak Akan Dieksekusi Mati, Hukuman Jadi Seumur Hidup
Teddy Minahasa 'Boyong' Ahli Forensik Pernah Bela Eliezer Sebagai Saksi Meringankan
LPSK Cabut Perlindungan Richard Eliezer Buntut Wawancara TV, Ini Kata Pengacara
Alasan LPSK Cabut Perlindungan Bharada Richard Eliezer
LPSK Cabut Perlindungan Terhadap Bharada Richard Eliezer
CEK FAKTA: Hoaks Permintaan Terakhir Sambo Satu Sel dengan Putri Sebelum Dihukum Mati
TOP NEWS: Harta Miliaran Rafael Terbongkar | LPSK Kecewa Berat Eliezer Langgar Aturan
LPSK Cabut Perlindungan, Bharada E akan Diperlakukan Seperti Ini oleh Polisi
VIDEO: Duduk Perkara Hingga LPSK Cabut Perlindungan Buntut Eliezer Wawancara di TV
Vaksin IndoVac Sudah Bisa Digunakan Sebagai Booster Kedua Masyarakat 18 Tahun ke Atas
Hoaks, Kemenkes Terbitkan Artikel Pria Tak Vaksinasi Berefek pada Kualitas Sperma
4.700 Personel Gabungan Kawal Laga PSIS Vs Persebaya di Semarang
BRI Liga 1: Satu Hal yang Perlu Diadaptasi Evan Dimas Selama Bertanding pada Bulan Ramadan
Advertisement
Advertisement
Penjelasan KKI soal Tarif Penerbitan STR Dokter Capai Rp6 Juta per Orang
Penjelasan KKI soal Tarif Penerbitan STR Dokter Capai Rp6 Juta per Orang
Sekelumit Upaya Menata Kampung Johar Baru, Hunian Kumuh Tak Jauh dari Istana Negara
Didik Supriyanto
Pencalonan dan Keterpilihan Presiden
Dr (H.C.) Puan Maharani
Menyusun dan Membangun Indonesia yang Merdeka
AM Hendropriyono
Situasi Indonesia 2022 di Tengah Badai Krisis Global